Kuliah di Universitas Swasta/Perguruan Tinggi Swasta belum tentu mahal. Banyak universitas swasta yang memberikan subsidi maupun beasiswa sehingga biaya kuliahnya terjangkau dan bisa diakses oleh berbagai kalangan. Berikut daftar Universitas Swasta/Perguruan Tinggi Swasta
 yang bisa kamu coba, siapa tau kamu dapat beasiswanya.

1. Universitas Indra Prasta (UNINDRA) PGRI

Alamat
Kampus A: Jl. Nangka No. 58 C (TB. Simatupang), Tanjung Barat, Jagakarsa, RT.5/RW.5, Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12530
Kampus B: Jl. Raya Tengah No. 80, Kel. Gedong, Kec. Pasar Rebo, Jakarta Timur 13760

Email: [email protected]
Website: https://pmb.unindra.ac.id/
Kontak:
Kampus A (021) 7818718 – 78835283
Kampus B (021) 87797409 – 87781300

Beasiswa:
BEASISWA KIP dan BEASISWA UKT
*Meskipun tanpa beasiswa, kuliah di Unindra sudah terbilang sangat murah

Biaya:

Program Studi dan Akreditasi:

No Strata Program Studi Peringkat
1 S-1 Arsitektur B
2 S-1 Bimbingan dan Konseling B
3 S-1 Desain Komunikasi Visual A
4 S-1 Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia B
5 S-1 Pendidikan Bahasa Inggris B
6 S-1 Pendidikan Biologi B
7 S-1 Pendidikan Ekonomi B
8 S-1 Pendidikan Fisika A
9 S-1 Pendidikan Matematika B
10 S-1 Pendidikan Sejarah B
11 S-1 Teknik Industri B
12 S-1 Teknik Informatika B



2. Universitas Al Azhar Indonesia

Alamat: Kompleks Masjid Agung Al Azhar, Jl. Sisingamangaraja, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan 12110
Telp: (021) 726 7272
Fax: (021) 724 4767
Email : [email protected]
WA Info PMB: +62 812-9427-5930 dan +62 (021) 7263344
Website: 
https://penerimaan.uai.ac.id/


Beasiswa:
1. Beasiswa Korporat:
Siswa Berprestasi (bersertifikat kompetisi) dan Kategori Ekonomi Tidak Mampu/Miskin (memiliki KIP KULIAH)
2. Beasiswa Hafizh Quran: Min. 7 Juz dan 
Kategori Ekonomi Tidak Mampu/Miskin
3. Beasiswa Bidik Misi: Berprestasi dan menggunakan nilai UTBK 
4. Potongan biaya: ditunjukkan bagi
– Siswa Lulusan SMA Islam Al Azhar (YPI Al Azhar)
– Guru YPI Al Azhar, yang akan melanjutkan studi ke S1
– Putra dan putri Pegawai Universitas Al Azhar Indonesia
– Putra dan Putri Guru & Karyawan YPI Al Azhar
– Putra dan Putri Guru non Sekolah YPI Al Azhar
–  Putra dan Putri TNI-Polri
–  Calon Mahasiswa Baru yang memiliki Saudara kandung di Universitas Al Azhar Indonesia
– Calon Mahasiswa Baru yang tidak memiliki Ayah (Yatim)
– Mahasiswa Pindahan D3 (Linier dan Non Linier)    

Biaya:
Untuk beasiswa 1 dan 2 hanya membayar biaya administrasi sebesar Rp400.000

KATEGORI JALUR MASUK

TES MASUK

BPP

BOP

SKS

BIAYA ADMINIS-TRASI

Beasiswa Korporat

Seleksi raport-Tes Potensi Akademik-Tes Pelajaran-Wawancara

Bebas

Bebas

Bebas

Bayar penuh

Beasiswa Hafidz Qur’an

Seleksi raport-Tes Hafalan Al quran min 7 Juz-Tes Potensi Akademik-Tes Pelajaran-Wawancara

Bebas

Bebas

Bebas

Bayar penuh

Untuk beasiswa 3 kategorinya sebagai berikut

KATEGORI JALUR MASUK

TES MASUK

BPP

BOP

SKS

BIAYA

ADMINIS-TRASI

PMDK (nilai rata-rata raport ≥ 75)

Seleksi Nilai Raport

Discount 25%

Bayar penuh

Bayar penuh

Bayar penuh

PMDK prestasi di bidang seni dan olahraga

Wawancara dan Membawa raport yang dilegalisir serta bukti piagam prestasi yang pernah didapat

Discount 40%

Discount 20%

Bayar penuh

Bayar penuh

PMDK Pengurus OSIS

Seleksi rapor minimal 7.0 (semester 1 s.d 5). Keterangan Kepala Sekolah pernah menjadi pengurus OSIS SMA/SMK/MA

Discount 40%

Discount 20%

Bayar Penuh

Bayar Penuh

PMDK Lomba Olimpiade

Seleksi raport minimal 7.0 (semester 1-5),  dan serta bukti piagam atau sertifikat resmi Juara 1-3 lomba keilmuan

Discount 40%

Discount 20%

Bayar Penuh

Bayar Penuh

Nilai Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK)

Seleksi nilai UTBK minimal skor 350

Discount 25%

Bayar Penuh

Bayar Penuh

Bayar Penuh

Untuk potongan biaya, kategorinya adalah sebagai berikut:

TES MASUK

BPP

BOP

SKS

BIAYA

ADMINIS-TRASI

KONVERSI

Bagi calon mahasiswa lulusan SMAI Al Azhar (YPI)

Bebas

Discount 25%

Bayar penuh

Bayar           penuh

Bayar penuh

Mahasiswa Lanjutan D3  (linier) dari PT lain

Bebas

Discount 50%

Bayar penuh

Bayar           penuh

Bayar penuh

Membayar biaya konversi per-mata kuliah

Mahasiswa Pindahan atau D3 (non linier)

Mengikuti

Bayar penuh

Bayar penuh

Bayar penuh

Bayar penuh

Membayar biaya konversi per-mata kuliah

Guru YPI Al Azhar

Mengikuti

Discount 100%

Discount 50%

Bayar           penuh

Bayar penuh

Membayar biaya konversi per-mata kuliah

 

 

TES MASUK

BPP

BOP

SKS

BIAYA

ADMINIS-TRASI

KONVERSI

Putra/I dari Guru atau karyawan YPI Al Azhar

Mengikuti

Discount 50%

Discount 25%

Bayar           penuh

Bayar penuh

Putra/I dari dosen atau karyawan UAI

Mengikuti

Discount 50%

Discount 50%

Bayar           penuh

Bayar penuh

Putra/i dari Guru  Non sekolah Al Azhar atau TNI/Polri

Mengikuti

Discount 40%

Discount 20%

Bayar           penuh

Bayar penuh

Bagi calon mahasiswa yang memiliki saudara kandung kuliah di UAI

Mengikuti

Discount 40%

Discount 20%

Bayar           penuh

Bayar penuh

Bagi calon mahasiswa yang tidak memiliki ayah (yatim)

Mengikuti

Discount 40%

Discount 20%

Bayar           penuh

Bayar penuh

 

 Jadwal Beasiswa:

No

Gelombang

Kegiatan

Jadwal

1

Gelombang I

Pendaftaran dan Penyerahan berkas

1 Februari – 26 Maret 2021

Seleksi berkas dan Interview

29 Maret – 9 April 2021

Tes Tertulis bagi yang lolos seleksi berkas

17 April 2021 (shift 2)

2

Gelombang II

Pendaftaran

26 April – 25 Juni 2021

Seleksi berkas dan Interview

28 Juni – 9 Juli 2021

Tes Tertulis bagi yang lolos seleksi berkas

17 Juli 2021 (shift 2)




Program Studi dan Akreditasi:

 

No

Fakultas

Program Studi

Akreditasi

-1

Fakultas Sains dan Teknologi

Teknik Industri (S1)

B

Informatika (S1)

B

Teknik Elektro (S1)

B

Biologi (Bioteknologi) (S1)

A

Teknologi Pangan (S1)

**

Gizi (S1)

**

2

Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Manajemen (S1)

B

Akuntansi (S1)

B

3

Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya

Bahasa dan Kebudayaan Arab (S1)

A

Bahasa Mandarin dan Kebudayaan Tiongkok(S1)

B

Bahasa dan Kebudayaan Jepang (S1)

B

Bahasa dan Kebudayaan Inggris (S1)

B

4

Fakultas Hukum

Ilmu Hukum (S1)

B

Magister Ilmu Hukum (S2)

B

5

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Ilmu Komunikasi (S1)

A

Ilmu Hubungan Internasional (S1)

B

6

Fakultas Psikologi dan Pendidikan

Psikologi (S1)

B

Pendidikan Anak Usia Dini (PG-PAUD) (S1)

C*

Bimbingan Konseling Islam (S1)

B

Pendidikan Agama Islam (S1)

B




3. UHAMKA (Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka)

Alamat: Jl. Limau 2 Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
Telp: +62217394451
Email: [email protected]
Website: https://uhamka.ac.id/pages/pendaftaran-uhamka


Beasiswa:
1. Beasiswa Khusus

Beasiswa khusus diberikan kepada calon mahasiswa dengan ketentuan sebagai berikut:

  1. Jalur Tanpa Tes, dengan syarat nilai rata-rata raport semester 5 atau 6 rata-rata >= 8,0:
    – Rp 1.000.000 (untuk gelombang I – II)
    – Rp 750.000 (untuk gelombang III – IV)
  2. Nilai rata-rata raport semester 5 atau 6 rata-rata >= 7,5 sebesar:
    – Rp 500.000 (untuk gelombang I – IV)
  3. Siswa berprestasi di bidang ilmiah, keagamaan, olahraga dan seni minimal tingkat kabupaten/kota sebesar:
    – Rp 1.000.000 (untuk gelombang I – II)
    – Rp 500.000 (untuk gelombang III – IV)

Catatan:
– Beasiswa khusus berlaku untuk gelombang I s.d IV
– Tidak berlaku untuk pilihan Fakultas Farmasi dan Fakultas Kedokteran

2. Beasiswa Bidik Kader Prestasi

Beasiswa Bidik Kader Prestasi diberikan kepada calon mahasiswa sebesar 30% dari Biaya Operasional Pendidikan (BOP) dengan ketentuan sebagai berikut:
– Lulusan SMA/MA/SMK Muhammadiyah
– Nilai rapor semester 1-5 rata – rata minimal 7,5
– Tidak berlaku untuk pilihan Program Studi Farmasi dan Program Studi Teknik Kardiovaskuler

Persyaratan dengan mengisi Formulir Pendaftaran dan melampirkan :
– Fotokopi kartu pelajar/surat keterangan siswa
– Fotokopi rapor semester 1 – 5 (dilegalisasir asli)
– Fotokopi ijazah (dilegalisasir asli)
– Surat berkelakuan baik dari Kepala Sekolah.
– Surat rekomendasi dari Kepala Sekolah yang ditujukan kepada Rektor UHAMKA.

Catatan :
– Beasiswa tersebut berlaku dari Gelombang 1 s.d. IV.
– Apabila kuota sudah terpenuhi, pendaftaran ditutup sebelum masa penerimaan mahasiswa baru berakhir.

3. Beasiswa Prestasi

Beasiswa Prestasi diberikan kepada calon mahasiswa dengan komponen beasiswa adalah:
– Beasiswa sebesar 25% dari BOP selama 8 semester.
– Potongan 50% biaya formulir mahasiswa baru.
– Bebas tes masuk kecuali pilihan program studi PGSD dan Bahasa Indonesia.

Ketentuan:
– Lulusan SMA/SMK/MA Negeri dan Swasta Umum tahun 2018-2021.
– Peringkat 1 s/d 15 pada semester 5 atau 6 di kelasnya.
– Tidak berlaku untuk pilihan Fakultas Farmasi dan Fakultas Kedokteran.

Persyaratan :
– Mengisi formulir pendaftaran mahasiswa baru dan calon penerima beasiswa.
– Surat rekomendasi dari kepala sekolah yang di tujukan kepada rektor UHAMKA.
– Fotokopi ijazah/Surat keterangan Lulus (dilegalisasir asli).
– Surat keterangan peringkat dari kepala sekolah (asli).
– Fotokopi Rapor semester 5 atau 6 (dilegalisasir asli).
– Surat berkelakuan baik dari Kepala Sekolah.


4. Beasiswa Hafizh Al Quran

Beasiswa ini diberikan khusus untuk calon mahasiswa yang mendaftar di Fakultas Agama Islam dengan mendapatkan komponen beasiswa sebagai berikut :
– Bebas biaya pendidikan di UHAMKA dengan masa pendidikan paling lama 8 semester.
– Bebas biaya formulir mahasiswa baru

Persyaratan Umum :
– Surat rekomendasi dari kepala sekolah yang di tujukan kepada rektor UHAMKA.
– Fotokopi ijazah/Surat keterangan Lulus (dilegalisasir asli).
– Surat keterangan peringkat dari kepala sekolah (asli).
– Fotokopi Rapor semester 5 atau 6 (dilegalisasir asli).
– Surat berkelakuan baik dari kepala Sekolah.

Persyaratan Khusus :
– Berkemampuan menghafal Al Quran minimal 15 Juz serta memiliki kemampuan akademik tinggi.
– Kemampuan menghafal Al Quran dibuktikan dengan syahadah dari mursyid/pengasuh
– Menyerahkan rekomendasi dari mursyid/pengasuh
– Lulus tes hafalan dan seleksi wawancara yang dilakukan oleh tim penguji dari UHAMKA
– Tidak berstatus sebagai penerima beasiswa dari sumber lain

Catatan:
– Beasiswa akan dievaluasi tiap semester yang berupa hafalan dan evaluasi akademik
– Beasiswa dapat diperpanjang jika penerima beasiswa memenuhi kualifikasi evaluasi di tiap semester oleh tim penguji UHAMKA.

Jurusan dan Akreditasi:


No Strata Program Studi Peringkat
7 S-1 Akuntansi B
8 S-1 Bimbingan dan Konseling A
9 S-1 Ekonomi Islam B
10 S-1 Gizi A
11 S-1 Ilmu Komunikasi A
12 S-1 Kedokteran B
13 S-1 Kesehatan Masyarakat B
14 S-1 Manajemen Baik Sekali
15 S-1 Pendidikan Agama Islam A
16 S-1 Pendidikan Bahasa Arab Baik
17 S-1 Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia A
18 S-1 Pendidikan Bahasa Inggris B
19 S-1 Pendidikan Bahasa Jepang B
20 S-1 Pendidikan Biologi A
21 S-1 Pendidikan Ekonomi A
22 S-1 Pendidikan Fisika B
23 S-1 Pendidikan Geografi A
24 S-1 Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini B
25 S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar A
26 S-1 Pendidikan Matematika B
27 S-1 Pendidikan Sejarah A
28 S-1 Perbankan Syariah B
29 S-1 Psikologi A
30 S-1 Teknik Elektro B
31 S-1 Teknik Informatika B
32 S-1 Teknik Mesin B



Sampai disini dulu ya, bersambung ke PART 2

Share:
belajar asyik

Bima Ariyo

Seorang Guru, Desainer, Motivator

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *